Tidak Hanya Ternak Hidup, Kotorannya pun Bisa Laku Dijual
Kami fokus pada pembiakan dan penggemukan. Targetnya juga akan ada penjualan ternak kambing dan domba. Dan produk turunan yang kami hasilkan di sini adalah pupuk yang kami namakan Pupuk Kotoran Kambing. Pupuk ini kami olah digiling dengan campuran satu produk…